Institusi pendidikan tinggi di Surabaya, yaitu Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya, mendapat kesempatan untuk mempelajari sistem e learning Kumamoto University (KU) Jepang. E-learning merupakan metode pembelajaran yang marak digunakan dalam era globalisasi saat ini. Dengan metode tersebut, suatu materi pembelajaran dapat dinikmati oleh para pelajar tanpa terbatas ruang dan waktu. Metode ini dianggap sangat efektif, mengingat jumlah mahasiswa yang cukup banyak. E-learning (Pembelajaran elektronik) adalah sistem pembelajaran baru. Dengan E-learning pelajar tidak hanya duduk manis dan mendengarkan pelajaran yang diucapkan oleh guru/dosen secara langsung. Sistem ini juga dapat menghemat waktu dan biaya. Sistem E-learning ini dapat mempermudah interaksi pelajar dengan bahan atau materi, pelajar dengan guru/dosen, atau sesama pelajar. Pelajar dapat saling berbagi informasi dan dapat mengakses bahan-bahan belajar setiap saat dan berulang-ulang. Dalam e-learning, faktor kehad
Mari berbagi informasi dan pengetahuan untuk kepentingan bersama